Departemen Pendidikan Olahraga Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Padang (UNP) jajaki kerjasama Program Sarjana dengan Prodi Pendidikan Jasmani di Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jambi (UNJA), FKIP PGRI, dan FKIP UNSRI Palembang.

Dekan Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Padang, Prof. Dr. Nurul Ihsan, M. Pd mengungkapkan bahwa kerjasama ini merupakan kerjasama program magister. FIK UNP yang telah memiliki program studi S2 dan S3 menawarkan fasilitas yang bisa dimanfaatkan bagi dosen FKIP UNJA Jambi, FKIP PGRI dan UNSRI Palembang untuk melanjutkan pendidikan Program Read more…

Indah Berbagi Melalui Buka Bersama Departemen Pendidikan Olahraga FIK UNP

Bulan Ramadhan adalah bulan yang dinantikan oleh seluruh umat muslim, ada kebiasaan unik yang sering dilakukan pada saat bulan Ramadhan oleh beberapa kelompok Masyarakat termasuk keluarga besar Departemen Pendidikan olahraga. Kegiatan rutin yang dilakukan Departemen PO adalah Buka Bersama baik dengan tenaga pendidik maupun tenaga kependidikan. Buka Bersama yang dilakukan Read more…

Dosen Departemen Pendidikan Olahraga Meraih Gelar Doktor di Bidang Ilmu Pendidikan

Pengembangan Model Latihan Sepakbola Holistik Melalui Identifikasi bakat” menjadi riset yang mengantarkan Atradinal meraih gelar Doktor dalam bidang Ilmu Pendidikan Pasca Sarjana Universitas Negeri Padang. Dihadapan dewan penguji dan disaksikan langsung oleh Dekan Fakultas Ilmu Keolaragaan FIK UNP Prof. Nuruh Ihsan, M.Pd yang didampingi oleh Wakil dekan I dan Wakil Read more…

Departemen Pendidikan Olahraga Melaksanakan FAMILY GATHERING Tahun 2024 dengan Tema “MENUMBUHKAN JIWA KEKELUARGAAN”

Menumbuhkan Jiwa Kekeluargaan untuk mempererat kekompakan” merupakan tema yang diusung olah Departemen Pendidikan olahraga pada kegiatan Family Gathering Tahun 2024 yang dilaksanakan di Bungus Teluk Kabung Kota Padang pada Hari Minggu tanggal 19 Februari 2024.Family Gathering ini bertujuan untuk menumbuhkan rasa kekeluargaan, membangun dan meningkatkan keakraban, Kerjasama dan hubungan baik Read more…

EXPO KWU Departemen Pendidikan Olahraga Tahun 2023 Dengan Mengusung Tema “Menciptakan Para Entrepreneurship Muda dan Kreatif untuk Menghadapi Dunia Kerja”

DPO News – “Menciptakan Para Entrepreneurship Muda dan Kreatif untuk Menghadapi Dunia Kerja” adalah tema yang di usung oleh Panitia Pelaksana EXPO KWU Departemen Pendidikan Olahraga Tahun 2023 yang dilaksanakan Pada Tanggal 11 sampai dengan tanggal 14 Desember 2023 yang diadakan di pelataran parkir Gedung Olahraga Universitas Negeri Padang. Kegiatan Read more…

Dosen Departemen Pendidikan Olahraga Meraih Gelar Doktor di Bidang Ilmu Pendidikan Konsentrasi Pendidikan Olahraga

Riset tentang Anti-Doping membawa Rika Sepriani meraih gelar Doktor dalam Bidang Ilmu Pendidikan pada Program Studi Doktor Ilmu Pendidikan Sekolah Pascasarjana Universitas Negeri Padang.Di depan dewan penguji dan disaksikan langsung oleh Dekan Fakultas Ilmu Keolahragaan Prof. Dr. Nurul Ihsan, M.Pd yang didampingi oleh Wakil Dekan 1, Wakil Dekan 2 FIK Read more…

MAHASISWA DEPARTEMEN PENDIDIKAN OLAHRAGA JUARA INTERNASIONAL PENCAK SILAT

Salah seorang mahasiswa Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi (Penjaskesrek) Departemen Pendidikan Olahraga Fakultas Ilmu Keolaghragaan Universitas Negeri Padang yakni Aulia Refni Gusanti menjadi Juara pada Pencak Silat pada kejuaraan International Pencak Silat Indonesia Open Championship tahun 2022 pada kategori Dewasa Kelas E Putri (65-70kg) di Padepokan Pencak Silat Read more…